10 Ide Video Youtube Paling Mudah Untuk Dibuat Oleh Pemula
Bahkan anak umur 5 tahun aja sudah merengek sama mamanya minta smartphone untuk membuka YouTube
Apalagi kita, yang sudah remaja maupun dewasa YouTube seolah menjadi sebuah kebutuhan hiburan no 1 selain TV.

Jadi wajar saja, bila perusahaan teknologi terkemuka google.
Memberikan pernyataan bahwa YouTube merupakan platform pencarian masa depan.
Dan kelak, semua informasi bukan lagi berbentuk text atau tulisan melainkan video informasi maupun video geografis.
Dengan populernya YouTube, membuat program pengiklan google Adsense menaruh harga yang cukup tinggi untuk pengiklan maupaun publisher.

Seingga pendapatan di channel YouTube, cukup lumayan daripada pendapatan adsense dari blog.
Baca Juga : Memilih Menjadi Blogger Atau Youtubers Untuk Penghasilan Adsense
Tapi kelemahan dari YouTube adalah, video yang sudah habis masa viralnya lambat laun akan turun.
Sehingga anda wajib untuk membuat video baru, agar jumlah penonton video anda semakin meningkat.
Berbeda dengan Blog yang memanfaatkan pencarian berdasarkan keyword, lebih tahan lama untuk beberapa waktu.
Untuk itu, yuk kita bahas beberapa ide video youtube untuk pemula yang mudah anda buat sendiri..
Rugi, sih bila anda masih muda, punya kegiatan bagus, atau populer di lingkungan anda
Tidak mencoba menjadi Youtubers..
Karena, YouTube mampu memberikan peluang yang sangat lumayan untuk mendapatkan penghasilan tambahan dari program iklan google adsense..
Walapun syarat monetasi dari YouTube cukup berat, yaitu salah satunya harus memiliki 1000 subscriber dan jam tayang 4000 jam.
Tapi, bila anda cukup populer maka untuk mendapatkan 1000 subcriber juga sangat mudah..
Yang perlu anda lakukan adalah, memberikan video-video unik yang berpotensi viral dan bermanfaat tentunya.
Jangan membagikan video yang tidak bermanfaat, seperti membahas tentang artis yang lagi tenar, membicarakan hoax, dan mengeritik pedas orang lain maupun pemerintah yang tujuannya supaya cepat terkenal.
Manfaatkan YouTube sebagai media yang membantu orang lain agar menjadi lebih baik..
Dan berikut daftar contoh, ide video youtube untuk pemula yang sangat kami rekomondasikan untuk anda coba..
Idenya adalah, buatkan beberapa experimen lucu yang membuat penonton terhibur..
Kesulitan dalam membuat vloging tentang binatang peliharaan adalah, sulitnya mendapatkan fokus yang jelas ketika ada momen lucu hewan peliharaan kita.
Untuk itu diperlukan kamera yang selalu siap dan bagus agar selalu menangkap momen lucu yang terjadi..
Dan bagaimana bila anda tidak memiliki hewan peliharaan..?
Mungkin anda bisa berexperimen dengan hewan-hewan jinak yang hidup liar di kota anda..
Amati gerak-geriknya, dan beri mereka makan dan video kan jadi konten youtube anda
Namun perlu diingat, dalam pembuatan video volging tentang hewan, jangan sampai membuat hewan peliharaan anda tersiksa yah..
Membuat edukasi bahasa daerah..?
Mungkin bagi anda yang suka nonton hiburan aja di youtube..
Terdengar unik kan..
Apalagi kita sebagai generasi muda di Indonesia sudah saatnya menghilangkan yang namanya "Kesukuan"
Misal, ada sekelompok orang jawa.. Semuanya pada bahasa jawa, padahal kan ada temannya yang orang bugis dan kasian tidak mengerti bahasa jawa..
Jadi, apabila ada channel Youtube yang membahas tentang edukasi bahasa daerah..
Bisa sangat bermanfaat..
Apalagi bila video tersebut dibuat seperti Film singkat dan ada text subtitle artinya..
Sehingga video tersebut bisa dipahami dan dipelajari oleh orang lain yang berbeda suku..
Dalam pembuatan video juga sangat mudah kan, bila anda masih pemula..
Bahkan, membuat video tentang edukasi bahasa cukup menggunakan kamera smartphone saja sudah cukup..
Nah,,
Untuk ide video youtube tentang kelas Matematika ini khusus untuk anda yang memang ahli dibidang hitung-hitungan.
Dimana sangat jarang ada video yang membahas tentang belajar matematika..
Memang peluang video ini menjadi viral sangat kurang..
Tapi jangan liat viralnya..
Melainkan adalah manfaatnya yang anda berikan kepada orang lain.
Terutama pelajar yang niat buka YouTube untuk belajar.
Pasti channel tentang pelajaran matematika ini akan ramai dikunjungi anak sekolah.
Bila anda tidak bisa matematika, mungkin anda bisa membuat video tentang materi atau tips khusus yang sudah anda pelajari sebelumnya.
Lalu anda buat kontennya, dengan video yang menarik
Cukup mudah kan.
Ide Video mengulas barang-barang elektronik bisa menjadi ide bagus loh..
Bahkan jumlah penontonya juga sangat banyak..
Mungkin pikiran anda yang diulas adalah Smartphone, gadget mahal, atau robot..
Dan sayangnya kami tidak merekomondasikan untuk mengulas barang tersebut..
Melainkan barang yang bisa anda ulas adalah, seperti TV, AC, Alat rumah tangga atau speaker.
Anda bisa lihat barang-barang tersebut di toko-toko elektronik..
Tapi apakah harus membeli barang tersebut..?
Jelas Tidak Perlu membeli barang itu..!!
Lantas?
Cukup anda ambil beberapa video nya saja berdurasi paling tidak 3 sampai 5 menit saja.
Lalu sambil anda mengambi video, anda tanyakan fungsi-fungsi barangnya pada si penjual..
Serta jangan lupa mengambil beberapa foto yang akan di masukan kedalam video anda..
Sangat direkomondasikan bila anda ke pusat berbelanjaan elektronik terbesar di kota anda..
Kemudian, anda bisa edit video tersebut dengan diganti audio nya menjadi suara rekaman yang telah anda gabungkan.
Konsep ini cukup unik memang..
Yang penting anda tidak perlu malu mengambil video di pusat elektronik..
Anda juga bisa mempromosikan barang tersebut, maka si penjual pasti juga senang kan bila barangnya di promosikan di youtube secara gratis oleh anda.
Menurut kami, membuat Vloging sangat cocok untuk pemula..
Kenapa??
Karena selain mudah dalam pembuatan, vlog bertemakan perjalanan cukup menarik perhatian penonton yang ingin berwisata.
Selain itu dalam pembuatan videonya pun cukup menyenangkan.
Untuk pembuatan video perjalanan sendiri, anda bisa membuat video ketika anda pergi ke tempat-tempat wisata yang menarik
Contohnya adalah :
Lalu, anda juga bisa berpatner bersama teman anda agar video menjadi lebih hidup..
Yang penting adalah, jangan kaku maupun malu-malu tapi enjoy dan nikmati perjalanan anda dan rekam seperti layaknya anda mengabadikan momen yang menyenangkan.
Belum ada ya, yang membuat vloging bertemakan nikahan.
Padahal potensinya cukup bagus..
Lantaran, rata-rata di Indonesia pernikahan wajib untuk dirayakan dan banyak menghabiskan dana.
Jadi banyak calon-calon pengantin yang ingin mengetahui berapa sih biaya dari sebuah pernikahan.
Vloging tema pernikahan ini sangat cocok untuk anda yang berprofesi sebagai fotografer, atau bekerja di EO.
Untuk anda yang tidak bekerja sebagai EO maupun fotografer nikahan...
Dan ingin terjun di dunia vloging nikahan..
Mungkin bisa membuat video dengan mengunjungi pernikahan teman, lalu mengestimasi biaya nikahan, mereview makanan nya, sovenirnya..
Tapi ingat, izin dulu dengan teman anda yang nikahan ya..
Lalu anda juga bisa membahas tentang, toko-toko penyedia sovenir pernikahan.
Bisa juga membahas tentang dekorasi pernikahan, dan berapa harganya..
Sajikan secara lengkap, terutama membahas tentang biaya..
karena kebanyakan orang, ingin mengetahui seberapa besar biaya dari sebuah pernikahan.
Buat anda yang masih binggung, untuk ide membuat video di youtube..
Salah satu ide yang lumayan bagus untuk di coba adalah, membuat video tentang event yang berlangsung di kota anda..
Dan perlu diketahui bahwa..
Setiap Kota memiliki acara atau event-event tertentu yang biasanya untuk menarik wisatawan
Contoh acara-acara event yang sering hadir di Kota :
Pastikan agar anda memiliki jadwal, agar tidak ketinggalan dengan semua acara yang ada..
Contohnya adalah, bergabung di komunitas facebook, atau komunitas grup WA kota anda.
Dengan begitu, anda bisa mengulas dan membuat video yang menarik.
Untuk Video Vloging tentang kerjaan juga cukup menarik untuk dibuat dan diupload di YouTube..
Tapi sebelum membuat video tentang kerjaan anda..
Dan anda bekerja di suatu perusahaan maupun instansi pemerintahan
Lebih baik anda meminta izin dulu terhadap atasan maupun HRD anda.
Karena, ada bagian-bagian pekerjaan atau kegiatan perusahaan yang tidak boleh di video kan..
Berbeda bila anda memiliki sebuah usaha sendiri, maupun bisnis sendiri..
Tidak ada salahnya membuat video tentang pekerjaan atau aktifitas pekerjaan yang anda lakukan..
Tapi ingat, video yang harus anda buat, wajib memiliki nilai edukasi yang bagus.
Bukan ajang narsis atau memperlihatkan kemalasan anda dalam bekerja.
Tapi tunjukan etos kerja yang bagus di video youtube yang anda buat.
Bagi anda yang hobi memancing maupun berburu..
Anda bisa memanfaatkan hobi anda ini untuk dijadikan sebuah konten YouTube yang cukup keren.
Karena kegiatan outdor, cukup banyak peminatnya..
Apalagi bila kegiatan anda berbau petualangan atau mencari buruan tertentu.
Tapi yang biasanya menjadi kendala adalah..
Tidak semua moment penting yang dapat terekam dengan baik..
Contohnya, ketika anda memancing..
Lalu, anda berhasil menangkap ikan..
Karena anda sibuk menarik ikan, anda tidak bisa sama sekali merekam video..
Untuk itu, agar setiap moment bisa anda dapatkan.
Yang harus anda lakukan adalah, menyiapkan action cam yang selalu menyala dan diletakan di atas kepala anda..
Pastikan juga anda memiliki beberapa baterai cadangan.
Nah untuk ide video YouTube yang satu ini.
Sangat cocok untuk wanita yang suka perawatan maupun mencoba produk kesehatan seperti diet..
Dan terdapat beberapa ide konten video yang cukup menarik untuk dibahas adalah :
Menceritakan bagaimana cara anda untuk melakukan sesuatu atau menghilangkan sesuatu..
Contohnya seperti list yang Profitsampingan buat diatas..
Apabila berhasil, hasilnya akan sangat meledak dan membanjiri cahnnel YouTube anda..
Selain anda bisa mendapat jumlah penonton yang banyak, anda juga bisa diajak bekerja sama dengan produk kecantikan atau kesehatan tertentu.
YouTube kini bukan hanya sebagai tempat hiburan semata..
Dan kini YouTube menjadi sumber informasi yang sangat kaya akan konten..
Tentunya, Anda yang mau menjadi YouTubers, sealayaknya mampu memberikan konten terbaik untuk penonton anda..
Bukannya konten Hoax dan tidak bermanfaat sama sekali.
Untuk apa mendapatkan penghasilan besar..
Bila konten yang anda bagikan tidak mengandung manfaat, dan hanya akan menyulitkan anda dikemudian hari..
Apabila anda ingin menjadi seorang yang berhasil..
Anda harus melakukan pekerjaan yang besar dan rumit..
Bukan pekerjaan sederhana, lalu ingin cepat berhasil..
Semuanya harus dimulai dari "0"
Dan berikut yang harus anda lakukan bila anda mau berhasil di dunia Youtube
Siapa coba yang mau nonton bila penampilan anda sendiri kurang menarik..
Anda sendiri juga pasti tidak suka kan, bila menonton video yang berisikan youtubers dengan penampilan yang kurang rapi.
Jadi, agar menarik perhatian penonton..
Anda wajib untuk memperhatikan penampilan anda..
Paling tidak anda mengerti fashion maupun merawat wajah anda..
Bila anda memiliki wajah yang jerawat, tidak usah minder..
Yang penting anda berpakaian yang bagus namun tidak perlu mahal
Dan harus rapi tentunya.
Tapi alangkah baiknya, bila memang anda ingin serius terjun di dunia YouTube paling tidak anda bisa merawat wajah anda.
Karena anda merupakan Artis di Channel anda.
Kamera sebenarnya tidak perlu mahal-mahal.
Cukup bisa merekam hingga kualitas HD saja sudah cukup..
Walaupun video yang dihasilkan kurang begitu baik, tapi usahakan anda merekam dengan resolusi HD.
Sebenarnya tidak masalah bila anda menggunakan kamera HP untuk membuat konten YouTube,,
Tapi bila anda memiliki sejumlah uang,,
Anda bisa membeli kamera yang lumayan bagus untuk merekam video.
Mungkin anda bisa membeli Action Cam yang kualitasnya bagus dan harganya murah,,
Atau kamera Second maupun kamera miroless second..
Tidak ada salahnya, bila anda memang serius di dunia youtube membeli sebuah kamera yang terjangkau harganya..
Ini dia yang sering menjadi masalah bagi YouTubers pemula..
Dimana tidak menggunakan bantuan tripod, sehingga video yang dihasilkan kurang begitu bagus..
Gunakan tripod tangan yang bagus..
Agar anda bisa membawa kamera dengan mudah, serta meminimalisir goyangan..
Gunakan juga tripod yang panjang kakinya..
Untuk membantu anda mengambil video dengan cakupan areal yang luas..
Jadi jangan remehkan tripod ini ya.
Biasanya YouTubers Pemula itu suka malu-malu di depan kamera..
Padahal yang merekam video sendiri, bukan orang lain yang video kan..
Yang harus anda lakukan adalah tetap tenang dan berfikir bahwa kamera itu hanya sebuah batu saja..
Ingat bahwa, orang lain tidak pempedulikan anda..
Mereka tidak akan menegur anda, selama anda tidak menggangu mereka..
Jadi, percaya diri adalah kunci dari seorang YouTubers.
Bila anda malu-malu, mending jangan bikin video..
Karena kalau malu-malu video yang dihasilkan juga tidak bagus..
Coba perhatikan YouTubers sukses, tidak ada yang malu-malu atau bicaranya kaku..
Dan ingat, bila anda sudah Percaya Diri..
Jangan bicara kasar atau semaunya anda..
Tapi harus tetap sopan dan menghargai yang akan menonton anda..
Ini dia yang sering sekali terjadi..
Dimana niatan ingin akrab dengan teman satu suku, dengan cara menggunakan sedikit-sedikit bahasa daerah..
Malah membuat channel YouTube anda jadi kurang terkenal..
Ada banyak YouTubers yang seperti ini..
Membuat video menggunakan bahasa campur-campur..
Ingat, bahwa ada jutaan penduduk di Indoensia yang menggunakan bahasa daerah
Dan tidak semua tahu, dengan bahasa daerah tersebut..
Jadi..
Bila anda ingin channel anda berkembang
Gunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar..
6# Perhatikan Lokasi Tempat Pengambilan Video
Dalam pembuatan video YouTube..
Anda harus mencari lokasi yang menarik dan bagus..
Paling tidak harus bersih..
Jangan mengambil lokasi syuting yang jelek dan tenpatnya kotor.
Pastikan juga, tepat anda mengambil video juga menarik untuk anda lihat..
Bila kurang menarik cari tempat lain yang lebih baik dan unik tentunya.
Jangan biarkan video anda berisikan audio asli...
Sisipkan paling tidak audio yang bagus dan menarik..
Yang tentunya gratis dan anti copyright..
Gunakan softwere gratisan seperti Lightworks atau Kenmaster video untuk android..
Yang paling penting adalah..
Anda wajib memiliki kemampuan dalam melakukan editing sebuah video.
Agar Video yang dihasilkan menjadi sangat bagus dan teratur..
Anda bisa memotong video yang tidak penting..
Lalu menambahkan efek-efek lucu dan menarik..
Kami sangat merekomondasikan untuk anda bisa menggunakan aplikasi editing video LightWorks..
Karena selain gratis, juga banyak fitur yang bagus untuk anda bila masih pemula di dunia YouTube.
Bila channel anda sudah mulai berkembang, anda sudah mendapatkan beberapa subscriber..
Anda bisa menghubungi atau mengajak bersama-sama YouTubers yang sudah lebih dulu terkenal..
Tujuannya adalah, agar anda bisa lebih terkenal lagi.
Untuk itu, bila ada komunitas-komunitas perkumpulan tentang YouTube anda wajib bergabung bersama mereka..
Karena dengan komunitas, anda akan lebih berkembang dan terkenal..
Jadi jangan malu ya, untuk bergabung.
Untuk tips yang terakhir, agar video anda enak di tonton..
Anda harus membuat sebuah sekenario sebelum membuat video.
Dimana, anda harus bisa merencanakan apa saja yang akan anda buat..
Contohnya sebagai berikut :
Untuk contoh lain, anda bisa melihat beberapa video yang dibuat oleh YouTubers yang sudah sukses..
Ikutin alurnya, atau anda bisa membuat alur sekenario sendiri..
Ok, kini Saat nya giliran anda mencoba..
Jangan hanya membaca artikel dari Profitsampingan saja..
Saatnya Action dan raih pendapatan Adsense sebesar-besarnya
Semoga Artikel ini bermanfaat ya..
Terima kasih
Beberapa Ide Video Youtube Untuk Pemula
Rugi, sih bila anda masih muda, punya kegiatan bagus, atau populer di lingkungan anda
Tidak mencoba menjadi Youtubers..
Karena, YouTube mampu memberikan peluang yang sangat lumayan untuk mendapatkan penghasilan tambahan dari program iklan google adsense..
Walapun syarat monetasi dari YouTube cukup berat, yaitu salah satunya harus memiliki 1000 subscriber dan jam tayang 4000 jam.
Tapi, bila anda cukup populer maka untuk mendapatkan 1000 subcriber juga sangat mudah..
Yang perlu anda lakukan adalah, memberikan video-video unik yang berpotensi viral dan bermanfaat tentunya.
Jangan membagikan video yang tidak bermanfaat, seperti membahas tentang artis yang lagi tenar, membicarakan hoax, dan mengeritik pedas orang lain maupun pemerintah yang tujuannya supaya cepat terkenal.
Manfaatkan YouTube sebagai media yang membantu orang lain agar menjadi lebih baik..
Dan berikut daftar contoh, ide video youtube untuk pemula yang sangat kami rekomondasikan untuk anda coba..
1# Video Vloging Tentang Binatang Peliharaan
Membahas tentang binatang tidak ada habisnya, dimana hewan-hewan lucu seperti kucing, hamster, bahkan kambing bisa anda jadikan model video YouTube anda..
Idenya adalah, buatkan beberapa experimen lucu yang membuat penonton terhibur..

Kesulitan dalam membuat vloging tentang binatang peliharaan adalah, sulitnya mendapatkan fokus yang jelas ketika ada momen lucu hewan peliharaan kita.
Untuk itu diperlukan kamera yang selalu siap dan bagus agar selalu menangkap momen lucu yang terjadi..
Dan bagaimana bila anda tidak memiliki hewan peliharaan..?
Mungkin anda bisa berexperimen dengan hewan-hewan jinak yang hidup liar di kota anda..
Amati gerak-geriknya, dan beri mereka makan dan video kan jadi konten youtube anda
Namun perlu diingat, dalam pembuatan video volging tentang hewan, jangan sampai membuat hewan peliharaan anda tersiksa yah..
2# Video Edukasi Bahasa Daerah
Membuat edukasi bahasa daerah..?
Mungkin bagi anda yang suka nonton hiburan aja di youtube..
Terdengar unik kan..
Apalagi kita sebagai generasi muda di Indonesia sudah saatnya menghilangkan yang namanya "Kesukuan"

Misal, ada sekelompok orang jawa.. Semuanya pada bahasa jawa, padahal kan ada temannya yang orang bugis dan kasian tidak mengerti bahasa jawa..
Jadi, apabila ada channel Youtube yang membahas tentang edukasi bahasa daerah..
Bisa sangat bermanfaat..
Apalagi bila video tersebut dibuat seperti Film singkat dan ada text subtitle artinya..
Sehingga video tersebut bisa dipahami dan dipelajari oleh orang lain yang berbeda suku..
Dalam pembuatan video juga sangat mudah kan, bila anda masih pemula..
Bahkan, membuat video tentang edukasi bahasa cukup menggunakan kamera smartphone saja sudah cukup..
3# Video Edukasi Kelas Matematika
Nah,,
Untuk ide video youtube tentang kelas Matematika ini khusus untuk anda yang memang ahli dibidang hitung-hitungan.

Dimana sangat jarang ada video yang membahas tentang belajar matematika..
Memang peluang video ini menjadi viral sangat kurang..
Tapi jangan liat viralnya..
Melainkan adalah manfaatnya yang anda berikan kepada orang lain.
Terutama pelajar yang niat buka YouTube untuk belajar.
Pasti channel tentang pelajaran matematika ini akan ramai dikunjungi anak sekolah.
Bila anda tidak bisa matematika, mungkin anda bisa membuat video tentang materi atau tips khusus yang sudah anda pelajari sebelumnya.
Lalu anda buat kontennya, dengan video yang menarik
Cukup mudah kan.
4# Video Review Barang Elektronik
Ide Video mengulas barang-barang elektronik bisa menjadi ide bagus loh..
Bahkan jumlah penontonya juga sangat banyak..

Mungkin pikiran anda yang diulas adalah Smartphone, gadget mahal, atau robot..
Dan sayangnya kami tidak merekomondasikan untuk mengulas barang tersebut..
Melainkan barang yang bisa anda ulas adalah, seperti TV, AC, Alat rumah tangga atau speaker.
Anda bisa lihat barang-barang tersebut di toko-toko elektronik..
Tapi apakah harus membeli barang tersebut..?
Jelas Tidak Perlu membeli barang itu..!!
Lantas?
Cukup anda ambil beberapa video nya saja berdurasi paling tidak 3 sampai 5 menit saja.
Lalu sambil anda mengambi video, anda tanyakan fungsi-fungsi barangnya pada si penjual..
Serta jangan lupa mengambil beberapa foto yang akan di masukan kedalam video anda..
Sangat direkomondasikan bila anda ke pusat berbelanjaan elektronik terbesar di kota anda..
Kemudian, anda bisa edit video tersebut dengan diganti audio nya menjadi suara rekaman yang telah anda gabungkan.
Konsep ini cukup unik memang..
Yang penting anda tidak perlu malu mengambil video di pusat elektronik..
Anda juga bisa mempromosikan barang tersebut, maka si penjual pasti juga senang kan bila barangnya di promosikan di youtube secara gratis oleh anda.
5# Video Vloging Perjalanan
Menurut kami, membuat Vloging sangat cocok untuk pemula..
Kenapa??
Karena selain mudah dalam pembuatan, vlog bertemakan perjalanan cukup menarik perhatian penonton yang ingin berwisata.

Selain itu dalam pembuatan videonya pun cukup menyenangkan.
Untuk pembuatan video perjalanan sendiri, anda bisa membuat video ketika anda pergi ke tempat-tempat wisata yang menarik
Contohnya adalah :
- Tempat Kolam Renang
- Wisata Pantai
- Tempat Wisata Alam
- Makanan Unik
- Daerah Tinggi
- Pusat Perbelanjaan
Lalu, anda juga bisa berpatner bersama teman anda agar video menjadi lebih hidup..
Yang penting adalah, jangan kaku maupun malu-malu tapi enjoy dan nikmati perjalanan anda dan rekam seperti layaknya anda mengabadikan momen yang menyenangkan.
6# Video Vloging Acara Nikahan
Belum ada ya, yang membuat vloging bertemakan nikahan.
Padahal potensinya cukup bagus..
Lantaran, rata-rata di Indonesia pernikahan wajib untuk dirayakan dan banyak menghabiskan dana.
Jadi banyak calon-calon pengantin yang ingin mengetahui berapa sih biaya dari sebuah pernikahan.
Vloging tema pernikahan ini sangat cocok untuk anda yang berprofesi sebagai fotografer, atau bekerja di EO.

Untuk anda yang tidak bekerja sebagai EO maupun fotografer nikahan...
Dan ingin terjun di dunia vloging nikahan..
Mungkin bisa membuat video dengan mengunjungi pernikahan teman, lalu mengestimasi biaya nikahan, mereview makanan nya, sovenirnya..
Tapi ingat, izin dulu dengan teman anda yang nikahan ya..
Lalu anda juga bisa membahas tentang, toko-toko penyedia sovenir pernikahan.
Bisa juga membahas tentang dekorasi pernikahan, dan berapa harganya..
Sajikan secara lengkap, terutama membahas tentang biaya..
karena kebanyakan orang, ingin mengetahui seberapa besar biaya dari sebuah pernikahan.
7# Video Vloging Acara Event di Kota
Buat anda yang masih binggung, untuk ide membuat video di youtube..
Salah satu ide yang lumayan bagus untuk di coba adalah, membuat video tentang event yang berlangsung di kota anda..

Dan perlu diketahui bahwa..
Setiap Kota memiliki acara atau event-event tertentu yang biasanya untuk menarik wisatawan
Contoh acara-acara event yang sering hadir di Kota :
- Acara Pasar Malam Atau Bazar Murah
- Acara Pentas Seni Mendatangkan Artis Lokal
- Perlombaan-Perlombaan
- Acara Adat Daerah
- Acara Olahraga
- Pesta Adat
- Datangnya Tokoh Besar
Pastikan agar anda memiliki jadwal, agar tidak ketinggalan dengan semua acara yang ada..
Contohnya adalah, bergabung di komunitas facebook, atau komunitas grup WA kota anda.
Dengan begitu, anda bisa mengulas dan membuat video yang menarik.
8# Video Vloging Tentang Kerjaan
Untuk Video Vloging tentang kerjaan juga cukup menarik untuk dibuat dan diupload di YouTube..
Tapi sebelum membuat video tentang kerjaan anda..
Dan anda bekerja di suatu perusahaan maupun instansi pemerintahan
Lebih baik anda meminta izin dulu terhadap atasan maupun HRD anda.
Karena, ada bagian-bagian pekerjaan atau kegiatan perusahaan yang tidak boleh di video kan..

Berbeda bila anda memiliki sebuah usaha sendiri, maupun bisnis sendiri..
Tidak ada salahnya membuat video tentang pekerjaan atau aktifitas pekerjaan yang anda lakukan..
Tapi ingat, video yang harus anda buat, wajib memiliki nilai edukasi yang bagus.
Bukan ajang narsis atau memperlihatkan kemalasan anda dalam bekerja.
Tapi tunjukan etos kerja yang bagus di video youtube yang anda buat.
9# Video Vloging Berburu dan Memancing
Bagi anda yang hobi memancing maupun berburu..
Anda bisa memanfaatkan hobi anda ini untuk dijadikan sebuah konten YouTube yang cukup keren.
Karena kegiatan outdor, cukup banyak peminatnya..

Apalagi bila kegiatan anda berbau petualangan atau mencari buruan tertentu.
Tapi yang biasanya menjadi kendala adalah..
Tidak semua moment penting yang dapat terekam dengan baik..
Contohnya, ketika anda memancing..
Lalu, anda berhasil menangkap ikan..
Karena anda sibuk menarik ikan, anda tidak bisa sama sekali merekam video..
Untuk itu, agar setiap moment bisa anda dapatkan.
Yang harus anda lakukan adalah, menyiapkan action cam yang selalu menyala dan diletakan di atas kepala anda..
Pastikan juga anda memiliki beberapa baterai cadangan.
10# Video Produk Kecantikan dan Kesehatan
Nah untuk ide video YouTube yang satu ini.
Sangat cocok untuk wanita yang suka perawatan maupun mencoba produk kesehatan seperti diet..

Dan terdapat beberapa ide konten video yang cukup menarik untuk dibahas adalah :
- Membahas Tentang Bagaimana Cara Anda Berhasil Diet
- Membahas Tentang Produk Kecantikan Tertentu
- Membahas Tentang Bagaimana Cara Anda Menghilangkan Jerawat
- Membahas Tentang Bagiamana Cara Anda Menghilangkan Ketombe
Menceritakan bagaimana cara anda untuk melakukan sesuatu atau menghilangkan sesuatu..
Contohnya seperti list yang Profitsampingan buat diatas..
Apabila berhasil, hasilnya akan sangat meledak dan membanjiri cahnnel YouTube anda..
Selain anda bisa mendapat jumlah penonton yang banyak, anda juga bisa diajak bekerja sama dengan produk kecantikan atau kesehatan tertentu.
Tips Agar Bisa Menjadi YouTubers Yang Terkenal
YouTube kini bukan hanya sebagai tempat hiburan semata..
Dan kini YouTube menjadi sumber informasi yang sangat kaya akan konten..
Tentunya, Anda yang mau menjadi YouTubers, sealayaknya mampu memberikan konten terbaik untuk penonton anda..

Bukannya konten Hoax dan tidak bermanfaat sama sekali.
Untuk apa mendapatkan penghasilan besar..
Bila konten yang anda bagikan tidak mengandung manfaat, dan hanya akan menyulitkan anda dikemudian hari..
Apabila anda ingin menjadi seorang yang berhasil..
Anda harus melakukan pekerjaan yang besar dan rumit..
Bukan pekerjaan sederhana, lalu ingin cepat berhasil..
Semuanya harus dimulai dari "0"
Dan berikut yang harus anda lakukan bila anda mau berhasil di dunia Youtube
1# Merubah Penampilan Setiap Membuat Video
Siapa coba yang mau nonton bila penampilan anda sendiri kurang menarik..
Anda sendiri juga pasti tidak suka kan, bila menonton video yang berisikan youtubers dengan penampilan yang kurang rapi.
Jadi, agar menarik perhatian penonton..
Anda wajib untuk memperhatikan penampilan anda..
Paling tidak anda mengerti fashion maupun merawat wajah anda..
Bila anda memiliki wajah yang jerawat, tidak usah minder..
Yang penting anda berpakaian yang bagus namun tidak perlu mahal
Dan harus rapi tentunya.
Tapi alangkah baiknya, bila memang anda ingin serius terjun di dunia YouTube paling tidak anda bisa merawat wajah anda.
Karena anda merupakan Artis di Channel anda.
2# Menggunakan Kamera Yang Mampu Merekam Minimal HD
Kamera sebenarnya tidak perlu mahal-mahal.
Cukup bisa merekam hingga kualitas HD saja sudah cukup..
Walaupun video yang dihasilkan kurang begitu baik, tapi usahakan anda merekam dengan resolusi HD.
Sebenarnya tidak masalah bila anda menggunakan kamera HP untuk membuat konten YouTube,,
Tapi bila anda memiliki sejumlah uang,,
Anda bisa membeli kamera yang lumayan bagus untuk merekam video.
Mungkin anda bisa membeli Action Cam yang kualitasnya bagus dan harganya murah,,
Atau kamera Second maupun kamera miroless second..
Tidak ada salahnya, bila anda memang serius di dunia youtube membeli sebuah kamera yang terjangkau harganya..
3# Gunakan Tripod Agar Video Tidak Jelo
Ini dia yang sering menjadi masalah bagi YouTubers pemula..
Dimana tidak menggunakan bantuan tripod, sehingga video yang dihasilkan kurang begitu bagus..
Gunakan tripod tangan yang bagus..

Agar anda bisa membawa kamera dengan mudah, serta meminimalisir goyangan..
Gunakan juga tripod yang panjang kakinya..

Untuk membantu anda mengambil video dengan cakupan areal yang luas..
Jadi jangan remehkan tripod ini ya.
4# Percaya diri dan Bicara Santai Namun Tetap Sopan
Biasanya YouTubers Pemula itu suka malu-malu di depan kamera..
Padahal yang merekam video sendiri, bukan orang lain yang video kan..
Yang harus anda lakukan adalah tetap tenang dan berfikir bahwa kamera itu hanya sebuah batu saja..
Ingat bahwa, orang lain tidak pempedulikan anda..

Mereka tidak akan menegur anda, selama anda tidak menggangu mereka..
Jadi, percaya diri adalah kunci dari seorang YouTubers.
Bila anda malu-malu, mending jangan bikin video..
Karena kalau malu-malu video yang dihasilkan juga tidak bagus..
Coba perhatikan YouTubers sukses, tidak ada yang malu-malu atau bicaranya kaku..
Dan ingat, bila anda sudah Percaya Diri..
Jangan bicara kasar atau semaunya anda..
Tapi harus tetap sopan dan menghargai yang akan menonton anda..
5# Jangan Menggunakan Bahasa Daerah
Ini dia yang sering sekali terjadi..
Dimana niatan ingin akrab dengan teman satu suku, dengan cara menggunakan sedikit-sedikit bahasa daerah..
Malah membuat channel YouTube anda jadi kurang terkenal..
Ada banyak YouTubers yang seperti ini..
Membuat video menggunakan bahasa campur-campur..
Ingat, bahwa ada jutaan penduduk di Indoensia yang menggunakan bahasa daerah
Dan tidak semua tahu, dengan bahasa daerah tersebut..
Jadi..
Bila anda ingin channel anda berkembang
Gunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar..
6# Perhatikan Lokasi Tempat Pengambilan Video
Dalam pembuatan video YouTube..
Anda harus mencari lokasi yang menarik dan bagus..
Paling tidak harus bersih..
Jangan mengambil lokasi syuting yang jelek dan tenpatnya kotor.
Pastikan juga, tepat anda mengambil video juga menarik untuk anda lihat..
Bila kurang menarik cari tempat lain yang lebih baik dan unik tentunya.
7# Gunakan Backsound yang menarik
Jangan biarkan video anda berisikan audio asli...
Sisipkan paling tidak audio yang bagus dan menarik..
Yang tentunya gratis dan anti copyright..
Gunakan softwere gratisan seperti Lightworks atau Kenmaster video untuk android..
8# Mampu Mengedit Sebuah Video
Yang paling penting adalah..
Anda wajib memiliki kemampuan dalam melakukan editing sebuah video.
Agar Video yang dihasilkan menjadi sangat bagus dan teratur..
Anda bisa memotong video yang tidak penting..
Lalu menambahkan efek-efek lucu dan menarik..

Kami sangat merekomondasikan untuk anda bisa menggunakan aplikasi editing video LightWorks..
Karena selain gratis, juga banyak fitur yang bagus untuk anda bila masih pemula di dunia YouTube.
9# Buat Video Bersama Teman-Teman YouTubers Lain
Bila channel anda sudah mulai berkembang, anda sudah mendapatkan beberapa subscriber..
Anda bisa menghubungi atau mengajak bersama-sama YouTubers yang sudah lebih dulu terkenal..
Tujuannya adalah, agar anda bisa lebih terkenal lagi.

Untuk itu, bila ada komunitas-komunitas perkumpulan tentang YouTube anda wajib bergabung bersama mereka..
Karena dengan komunitas, anda akan lebih berkembang dan terkenal..
Jadi jangan malu ya, untuk bergabung.
10# Sebelum Membuat Video Rencanakan Apa Saja Yang Mau Anda Buat
Untuk tips yang terakhir, agar video anda enak di tonton..
Anda harus membuat sebuah sekenario sebelum membuat video.

Dimana, anda harus bisa merencanakan apa saja yang akan anda buat..
Contohnya sebagai berikut :
- Video 1 - Bikin Video Pembuka di Belakang Gapura
- Video 2 - Menyapa Beberapa Orang Minimal 2 Orang Tentang Acara
- Video 3 - Merekam Acara Dari Sudut Dekat
- Video 4 - Merekam Acara Dari Sudut Jauh
- Video 5 - Membuat Video Penutup di Dekat Panggung
Untuk contoh lain, anda bisa melihat beberapa video yang dibuat oleh YouTubers yang sudah sukses..
Ikutin alurnya, atau anda bisa membuat alur sekenario sendiri..
Ayo Saat Take Action Membuat Video di Youtube

Ok, kini Saat nya giliran anda mencoba..
Jangan hanya membaca artikel dari Profitsampingan saja..
Saatnya Action dan raih pendapatan Adsense sebesar-besarnya
Semoga Artikel ini bermanfaat ya..
Terima kasih
Posting Komentar untuk "10 Ide Video Youtube Paling Mudah Untuk Dibuat Oleh Pemula"